LISENSI, HAK CIPTA, HUKUM, DAN ETIKA SOFTWARE

  • LISENSI DALAM PERANGKAT LUNAK

Lisensi adalah suatu pemberian izin dari pihak satu ke pihak yang lainnya yang berupa pemberian hak agar pihak yang lain dapat menikmati manfaat dan keuntungan suatu software.


  • HAK CIPTA DALAM PERANGKAT LUNAK

Hak cipta atau hak paten dalam software adalah hak penuh dari seorang pemilik/pencipta dari suatu software untuk pengatur penggunaan software hasil ciptaannya, hak cipta bisa berupa pemberian batasan baik untuk mengkomersilkan softwarenya atau memberikan kebebasan sepenuhnya bagi pengguna.


  • HUKUM DALAM PERANGKAT LUNAK

Hukum dalam software adalah kumpulan aturan – aturan yang digunakan untuk mengatur dan menjaga suatu hasil karya seseorang berupa software, ketika seseorang melakukan penggandaan terhadap software seseorang tanpa izin dari pemiliknya maka pelaku tersebut telah melanggar hukum.


  • ETIKA DALAM PERANGKAT LUNAK


Etika dalam perangkat lunak adalah penerapan nilai – nilai seperti benar, salah, baik, buruk dan tanggung jawab dalam pembuatan maupun penggunaan software sesuai dengan aturan yang berlaku.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Komponen Komponen Komputer

NETWORK atau JARINGAN

Sejarah Komputer Dari Generasi Ke Generasi